Sabtu, 25 Desember 2010

Motivation, Inspiration and Wise Words 401-500

401.       HIDUP memanglah tidak ada yang SEMPURNA..CINTA itu bukan MENCARI pasangan yang SEMPURNA..tetapi BELAJAR untuk MENGERTI dan MEMAHAMI apa KETIDAKSEMPURNAAN pasangan kita..namun COBALAH dengan cara yang SESEMPURNA mungkin..PIKIRKAN dan COBALAH sebisa mungkin..!!
402.       Kata2 yang LEMBUT bisa meredakan AMARAH..PERMINTAAN MAAF yang TULUS mampu meluluhkan DENDAM..PELUKAN ERAT penuh KASIH bisa menghapus KESEDIHAN...Banyak hal didunia ini yang tidak memerlukan PERHITUNGAN dan PEMIKIRAN yang RUMIT..Namun CUKUP dengan KETULUSAN HATI...
403.       Pada dasarnya semua MASALAH2 kita adalah PERBUATAN manusia sendiri..Maka dari itu..semua MASALAH2 dapat DI ATASI oleh manusia..TIDAK ADA MASALAH dalam TAKDIR MANUSIA yang TIDAK TERJANGKAU oleh manusia...
404.       Ketika anda BERBUAT SALAH kepada org lain..apakah HATI anda ada perasaan BERSALAH dan MENYESAL ?? Jika ada..berarti anda masih memiliki KESEMPATAN untuk MEMPERBAIKI kesalahan anda..dan menjadi manusia yg lebih baik lagi...
405.       Dengan KEKUATAN “IMAN, DOA, dan PIKIRAN”...Siapapun bisa segera TEGAK KEMBALI walau telah TERPURUK ke jurang cobaan yang sangat dalam...
406.       Janganlah MENYERAH hanya karena anda MEMILIKI suatu KETERBATASAN..karena KETERBATASAN itu bukanlah HALANGAN untuk menjadi suatu KEBERHASILAN...!!
407.       Anda tak akan pernah mencapai KESUKSESAN SEJATI..terkecuali jika anda MENYENANGI pekerjaan anda..Jadikanlah PEKERJAAN itu sebagai HOBBI anda...
408.       Jika anda ingin tahu SIAPA yang seharusnya BERTANGGUNG JAWAB terhadap hampir dari semua MASALAH2 & KESULITAN2 anda..maka BERCERMINLAH...!!!
409.       Kadang kita tidak MENGHARGAI apa yg telah kita MILIKI..Saat KEHILANGAN baru MENYADARINYA..Akan tetapi lebih baik BELAJAR mulai MENSYUKURI dan MENGHARGAI segalanya..dari HAL yang TERKECIL dan SEDERHANA...
410.   Saat HATI sudah tak kuat menahan kesedihan..”MENANGISLAH”...Saat KAKI sudah tak kuat berdiri.."BERLUTUTLAH"...Saat TANGAN sudah tak kuat menggenggam.."LIPATLAH"...Saat KEPALA sudah tak kuat ditegakkan.."MENUNDUKLAH"...Saat HIDUP sudah tak mampu untuk dihadapi.."BERDOALAH"..Dalam setiap masalah..Ingatlah bahwa Tuhan Allah selalu bersama mu..
411.   "Ada KEKUATAN dalam KELEMAH-LEMBUTAN"
Orang yang LEMAH LEMBUT adalah orang yang KUAT..karena ia bisa MENAHAN DIRI untuk menjaga EMOSI dan ada PENGUASAAN DIRI yang bisa MENGENDALIKAN dalam segala hal..
412.   Melakukan KESALAHAN bukanlah suatu KEGAGALAN..tapi TAKUT SALAH dan TIDAK MAU mencobanya lagi..adalah sebuah KEGAGALAN dan KESALAHAN BESAR..!!
Untuk memahami HATI dan PEMIKIRAN seseorang..jangan MELIHAT apa yang sudah dia CAPAI..namun LIHATLAH apa yang dia CITA-CITAKAN..!!
413.   Hidup SUKSES tidak ditempuh dengan USAHA satu langkah..Kita harus melakukan PERJALANAN PANJANG yang ditempuh selangkah demi selangkah..Setiap langkah dengan KESABARAN..dan setiap KESABARAN adalah MODAL untuk MELANGKAH berikutnya...
414.   KEJUJURAN itu adalah salah satu NOMER PIN anda untuk MEMBUKA pintu SURGA..Bila anda SALAH memasukan NOMER PIN anda..maka pintu itu TIDAK akan TERBUKA untuk anda..!!
415.   KEKUATAN bukan berasal dari KEMENANGAN..PERJUANGAN Anda-lah yang MELAHIRKAN KEKUATAN..Ketika Anda MENGHADAPI KESULITAN dan TIDAK MENYERAH...Itulah KEKUATAN...!!!
416.   Kerjakanlah segala sesuatu secara TULUS dan WAJAR..maka segalanya akan menjadi LEBIH BAIK..KESEMPURNAAN terletak pada MOTIVASI kerja..bukan pada PEKERJAAN..!!
417.   Orang yang selalu BERSYUKUR adalah orang yang paling KAYA..Sebab ia bisa MERASAKAN dan MENIKMATI arti KEBAHAGIAAN YANG SEBENARNYA dalam kehidupannya...
418.   Mungkin PENGALAMAN PAHIT dalam KEHIDUPAN ini adalah GURU yang TERBAIK untuk MENGHADAPI dan MENYIKAPI kehidupan ini..agar HIDUP menjadi lebih BAIK dan lebih BIJAK..!!
419.   Kita harus mampu MENYELESAIKAN masalah2 yang kita hadapi..Namun kadang kita TIDAK MENGERTI apa yang kita hadapi..TIDAK TAHU jalan keluarnya..dan BINGUNG...Dalam keadaan seperti itulah KETERBUKAAN pada-NYA akan sangat membantu..”Udara PENGAP di kamar akan HILANG bila kita membersihkannya dengan MEMBUKA pintu dan jendela”
420.   Mata memberi VISI..Telinga MENDENGAR..Kaki MELANGKAH..Tangan BEKERJA..Mulut BERTANYA..Otak BERPIKIR..Hati BERDOA...Apa yang KURANG dari seorang MANUSIA untuk bisa BERUSAHA dan menjadi lebih BAIK serta lebih BIJAK..!!
421.   Merdunya suara MUSIK karena perbedaan NADA..Indahnya LUKISAN karena perbedaan WARNA..Indahnya HIDUP karena adanya PERBEDAAN..Perbedaan diantara MANUSIA adalah ANUGERAH dari Tuhan..Perbedaan bukan ALASAN untuk MEMBENCI tapi untuk saling MELENGKAPI dan MENGASIHI..!!
422.   MENAKLUKAN ribuan orang bisa disebut sebagai PENAKLUK..tetapi apabila ia mampu MENGALAHKAN dirinya sendiri itulah yang disebut PENAKLUK SEJATI...
423.   Dalam segala HAL kita DITINDAS namun tidak TERJEPIT..kita HABIS AKAL namun tidak PUTUS ASA..kita DIANIAYA namun tidak BINASA..kita DIHEMPASKAN namun tidak TERJATUH..DIA pasti memberi PERTOLONGAN pada WAKTU yang TEPAT...
424.   BERSABAR itu memang PAHIT..tapi di balik KESABARAN itu..akan ada MAKNA dan sesuatu yang MANIS di dalamnya...
425.   MUSUH manusia adalah DIRINYA SENDIRI..KEGAGALAN manusia adalah KESOMBONGAN..KESEDIHAN manusia adalah IRI HATI..KEHANCURAN manusia adalah KEPUTUS ASAAN..HADIAH manusia adalah BERKAT dari-NYA...
426.   Tidak ada NILAI atas WAKTU..tapi WAKTU sangat BERNILAI..MEMILIKI waktu tidak menjadikan kita BAHAGIA..tetapi MENGGUNAKANNYA dengan baik adalah sumber dari semua KEBAHAGIAAN...
427.   Manusia DISEGANI bukan karena seberapa besar KEKAYAANNYA dan seberapa tinggi STATUS SOSIALNYA..tapi manusia DISEGANI karena KEBIJAKSANAANNYA dan seberapa tinggi BUDI PEKERTINYA...
428.   Masa depan Anda bergantung kepada PENGGUNAAN terbaik dari KEMAMPUAN Anda..bahkan pada KESALAHAN Anda di masa lalu..bukan pada KERAGUAN Anda tentang masa depan..Masa depan Anda bergantung dari KEKUATAN2 Anda..bukan kepada PERATAPAN dari KELEMAHAN2 Anda..Masa depan Anda bergantung kepada KEBERHASILAN Anda..bukan kepada KEGAGALAN Anda..Maka JADIKANLAH diri Anda PRIBADI yang BERHASIL..!!
429.   Jangan pernah MENYERAH dengan KEADAAN..karena apa-pun yang TERJADI pasti ada JALAN KELUAR-nya..kita DILAHIRKAN bukan sebagai seorang yang GAGAL namun sebagai seorang PEMENANG..!!
430.   Yang namanya PENYESALAN selalu datang TERLAMBAT..namun TIDAK ADA kata terlambat untuk BERTOBAT dan MENYESALI semua yang telah terjadi untuk MEMBUKA lembaran2 baru dan MEMULAI hidup baru bersama HARAPAN2 yang baru...
431.   IMPIAN yang BESAR adalah impian yang dapat MENGALAHKAN dirinya sendiri..dan mampu MENGHALAU rintangan yang menghalangi..Banyak orang yang GAGAL bukan karena TIDAK BISA..namun karena tidak MEMILIKI IMPIAN yang cukup BESAR untuk MENGALAHKAN dirinya sendiri...
432.   Milikilah KASIH dan KEBAIKAN HATI..Karena hanya inilah BAHASA dan ISYARAT yang dapat di DENGAR oleh orang yang TULI dan dapat di LIHAT oleh orang yang BUTA..Hanya KASIH dan KEBAIKAN HATI yang dapat MENJEMBATANI setiap PERBEDAAN yang ada..!!
433.   Anda semua TERLAHIR untuk MENANG..!! Namun untuk menjadi seorang PEMENANG Anda harus MERENCANAKAN..MEMPERSIAPKAN..dan MENGHARAPKAN dalam KEMENANGAN itu sendiri..!!
434.   Setiap PAGI..setidaknya kita punya 4 PILIHAN: 1> Melanjutkan tidur dan tetap bermimpi..2> Bangun dan tetap bermimpi..3> Bangun dan melupakan mimpi..ATAU...4> Bangun dan membuat impian kita menjadi kenyataan...!! Anda pilih yang mana ?
435.   HIDUP tidak pernah LEPAS dari yang namanya COBAAN..tetapi kita harus INGAT..!! Tuhan memberi kita cobaan bukanlah untuk MENJATUHKAN kita..melainkan untuk MENGUATKAN kita..!!
436.   BERTANGGUNG-JAWABLAH atas semua KEGAGALAN2 yang telah kita PERBUAT..BESARKAN HATI atas FAKTA bahwa hanya DIRI KITA SENDIRI-LAH yang dapat MENGUBAH KEGAGALAN2 tersebut menjadi suatu KEBERHASILAN atau KESUKSESAN..!!!
437.   DOSA jangan di (+)..IMAN jangan di (-)..CINTA jangan di (:)..HIDUP hanya 1 (x)..Jadi HIASILAH hidupmu dengan menebarkan benih KASIH..dan milikilah juga KERENDAHAN HATI..serta TAKUT akan TUHAN maka (=) hidupmu akan BAHAGIA..
438.   Jangan mengukur KEBIJAKSANAAN seseorang hanya karena KEPANDAIAN-nya dalam BERKATA2..namun juga perlu DINILAI dari BUAH PIKIRAN serta TINGKAH LAKU-nya...
439.   Kita akan menjadi manusia yang BERBAHAGIA jika kita mampu BERBUAT..MELIHAT dan BERSYUKUR atas hal2 baik di KEHIDUPAN ini..dan SENANTIASA mencoba untuk MELUPAKAN yang hal2 buruk yang pernah terjadi..Dengan demikian..HIDUP akan dipenuhi dengan KEINDAHAN..PENGHARAPAN dan KEDAMAIAN...
440.   Dalam hidup..TERKADANG kita lebih BANYAK mendapatkan apa yang TIDAK KITA INGINKAN...Dan ketika kita MENDAPATKAN apa yang KITA INGINKAN..akhirnya kita tahu bahwa apa yang KITA INGINKAN terkadang TIDAK SELALU dapat membuat HIDUP kita menjadi lebih BAIK dan BAHAGIA...
441.   Ucapkan selalu kata2 dan pemikiran POSITIF yang dapat MEMBANGUN rasa PERCAYA DIRI anda..agar si NEGATIF tidak mempunyai peluang untuk MENGHANCURKAN hidup anda...!!
442.   Seorang Manusia harus cukup RENDAH HATI untuk mengakui KESALAHANNYA..cukup BIJAK untuk mengambil MANFAAT dari KEGAGALANNYA..dan cukup BERANI untuk MEMPERBAIKI kesalahannya...
443.   Lubang SEKECIL apapun dapat MENENGGELAMKAN kapal SEBESAR apapun juga..Janganlah kita MEREMEHKAN hal2 yang KECIL jika suatu saat bisa MENUMBANGKAN harapan kita yang BESAR..!!
444.   RINTANGAN2 tidak dapat menghentikan anda..MASALAH2 tidak dapat menghentikan anda..ORANG LAIN tidak dapat menghentikan anda..Hanya ANDA yang dapat MENGHENTIKAN diri anda sendiri..!!
445.   Saat kita hidup BERKECUKUPAN mengucap SYUKUR itu BAIK..Saat mendapat MUJIZAT mengucapkan SYUKUR itu WAJIB dan HARUS..Saat kita mendapatkan MASALAH / BENCANA mengucapkan SYUKUR itu sangat LUAR BIASA...!! 
446.   BUKU itu hanyalah TEORI..GURU hanyalah PENYAMPAI TEORI...Walaupun anda MEMBACA seribu macam buku..MEMPELAJARI seribu macam ilmu..Anda tidak akan MEMPEROLEH apa-apa sebelum anda MEMPRAKTEKAN dan MELAKSANAKAN apa yang anda KETAHUI..!!
447.   Walaupun kita sudah KENYANG makan asam garam KEHIDUPAN, tidak ada kata BERHENTI untuk BELAJAR..Ibarat pohon, semakin TINGGI justru makin KENCANG angin yang MENERPA, namun justru disanalah pohon itu akan MENUNJUKAN sejauh mana KEKUATANNYA untuk BERTAHAN..!!
448.   Untuk menjadi seseorang yang BESAR..maka anda harus tahu BAGAIMANA RASA-nya menjadi seseorang yang KECIL..!!
449.   HIDUP memanglah TIDAK SEMPURNA..tetapi dengan TUNTUNAN-NYA kita akan berusaha MENYEMPURNAKANNYA..meski banyak KERIKIL TAJAM di TELAPAK KAKI kita..namun semuanya itu TAK AKAN TERASA SAKIT..!!
450.   Menutupi KEBOHONGAN yang kecil..mau tak mau kita butuh KEBOHONGAN yang lebih BESAR...Membuka KEJUJURAN kecil..mau tak mau kita harus MEMBESARKAN KEJUJURAN itu sendiri...Walau JUJUR itu PAHIT resikonya..tapi akan lebih INDAH maknanya...!!
451.   Jangan menganggap REMEH orang2 disekeliling kita dan MENILAI dari tampilan fisiknya saja..MUNGKIN dia terlihat BODOH dan tidak tahu apa2..tapi kita tak tahu bahwa dia memiliki BANYAK hal yang TIDAK KITA DUGA..dan memiliki KELEBIHAN yang LUAR BIASA diluar KEMAMPUAN kita..!!
452.   Untuk MENGUBAH KEHIDUPAN anda..anda harus MENGUBAH POLA PIKIR anda..Di balik segala sesuatu yg anda LAKUKAN ada sebuah PEMIKIRAN..Setiap PERILAKU di MOTIVASIKAN oleh suatu KEYAKINAN..dan setiap TINDAKAN didorong oleh sebuah SIKAP...
453.   Seekor BURUNG HANTU yang BIJAKSANA duduk di sebatang dahan..Semakin BANYAK ia MELIHAT..semakin SEDIKIT ia BERBICARA..Semakin SEDIKIT ia BERBICARA..semakin BANYAK ia MENDENGAR...Marilah kita seperti BURUNG HANTU yang BIJAKSANA itu...
454.   Sebagus apapun suatu NASEHAT.. tidak akan BERARTI jika tidak DITANGGAPI dan DILAKUKAN..jadi jangan berkata bahwa setiap nasehat itu BIJAKSANA..sebab orang yang mau MERESPON dan mau MELAKUKAN apa yang DINASEHATKAN.. itulah yang layak disebut BIJAKSANA..karena PENGETAHUAN tidak akan berarti jika tidak DILAKUKAN..!!
455.   PELAJARILAH semua HAL yang anda BISA..KAPAN pun..DIMANA pun..dan dari SIAPA pun...Pasti akan tiba waktunya anda MEMETIK buah dari apa yang anda KERJAKAN...
456.   35% PIKIRAN + 34% USAHA + 30% DUKUNGAN = 99% masih BISA terjadi KEGAGALAN..Karena masih kurang 1% yaitu DOA..Meskipun DOA hanya 1% tapi DOA bisa MENGUBAH 99% KEGAGALAN menjadi 100% KESUKSESAN..!!
457.   Terkadang sebuah EJEKAN / KRITIKAN dari seorang MUSUH akan terasa lebih JUJUR daripada PUJIAN dari seorang TEMAN..
458.   Tidak ada MANUSIA yang SEMPURNA..namun tidak ada salahnya bila kita BERUSAHA menjadi yang SEMPURNA...
459.   Berhentilah MENATAP ke belakang..jadikan semua KEGAGALAN yang pernah kita ALAMI sebagai PELAJARAN berharga untuk MEMULAI sesuatu yang BARU di depan mata kita..Karena orang yang SUKSES sesungguhnya adalah orang yang paling BANYAK mengalami kegagalan...
460.   Untuk SUKSES maka anda harus GAGAL..Tidak selalu KEGAGALAN adalah hal NEGATIF..Gagal membuat kita TAHU apa yang seharusnya KITA LAKUKAN dan apa yang TIDAK BOLEH KITA LAKUKAN..!!
461.   Janganlah anda BERSEDIH bila anda TIDAK DIHARGAI..namun BERSEDIHLAH apabila anda sudah TIDAK BERHARGA lagi..!!
462.   TIDAK MASALAH bila orang lain TIDAK MEMPERCAYAI ANDA..yang terpenting Anda masih MEMPERCAYAI DIRI ANDA SENDIRI..Dengan begitu segalanya mungkin untuk DICAPAI..dan orang lain akan mulai MEMPERCAYAI ANDA..!!
463.   Bila hanya sekedar MENDENGAR mungkin kita akan LUPA...
Setelah kita MELIHAT barulah kita bisa MENGERTI...
Dan setelah kita MENGERJAKAN barulah kita MEMAHAMINYA...
464.   Lihatlah ke BAWAH dan bersyukurlah atas semua yang ada..Lihatlah ke SAMPING dan bersemangatlah adanya kebersamaan..Lihatlah ke BELAKANG dan jadikan sebagai pengalaman yang berharga..Lihatlah ke DALAM dan berusaha untuk mengintropeksi diri..Lihatlah ke DEPAN dan jadikan segalanya menjadi lebih baik..Lihatlah ke ATAS untuk mengucap terima kasih kepada Tuhan...
465.   Untuk benar2 menjadi seorang yang BESAR..maka anda harus BERDAMPINGAN dengan orang lain..bukan DIATAS atau DIBAWAH orang lain..!!
466.   MATAHARI terbenam akan terbit kembali..Air LAUT surut akan pasang kembali.. Tetapi WAKTU yang berlalu tidak akan terulang KEMBALI..Jadi HARGAILAH setiap detik yang kita miliki sekarang..Karena jika ESOK sudah tiba..maka hari ini hanya akan jadi KENANGAN...
467.   Siapa-pun bisa MARAH..karena marah itu MUDAH...
Akan tetapi jika MARAH kepada orang yang TEPAT..dengan KADAR yang sesuai..pada WAKTU yang tepat..demi TUJUAN yang benar..dan dengan CARA yang baik..itu bukan HAL yang MUDAH..!!
468.   HAL yang paling membuat kita BAHAGIA adalah saat kita MENGERJAKAN sesuatu yang orang lain MENGANGGAP bahwa kita TIDAK DAPAT melakukannya..dan akhirnya kita BERHASIL MELAKUKAN dan MEMBUKTIKANNYA...
469.   Jangan TAKUT apabila anda MELAKUKAN sesuatu yang SALAH...
Suatu KEBIJAKSANAAN akan TERLAHIR setelah adanya suatu KESALAHAN..!!
470.   Kadang2 kita BERPIKIR..Mengapa HIDUP ini begitu penuh PENDERITAAN..??
Sebenarnya PENDERITAAN itu adalah PEMBERITAHUAN bahwa kita harus MEMPERBAIKI..MEMPERKUAT..dan MENGUTUHKAN diri kepada Tuhan..!!
471.   Ketika kita ber-FOKUS pada KESULITAN dan KESUSAHAN kita sendiri..tampaknya BEBAN yang kita PIKUL begitu BERAT..namun ketika kita mau MELIHAT sekeliling kita..ternyata banyak sekali orang disekeliling kita yang lebih mempunyai BEBAN BERAT dan lebih memerlukan PERHATIAN dan PERTOLONGAN lebih dari kita...
472.   Orang-orang yang JENIUS di segani..orang-orang yang KAYA diingini..orang-orang yang BERKUASA di takuti..akan tetapi hanya orang-orang yang BENAR dan JUJUR yang bisa di PERCAYA...
473.   Jangan PATAH-kan SEMANGAT anda hanya gara-gara apa yang anda rasa TIDAK MAMPU..Percayalah jika anda mau MENCOBA dan TERUS BELAJAR dan BERUSAHA..Anda pasti Bisa..!! Karena KEAHLIAN bukan didapat karena KEBETULAN..tapi KEBIASAAN Anda-lah yang MENGASAH-nya..!! ]
474.   Biarkan diri anda MELAKUKAN suatu KESALAHAN...
Orang yang TIDAK PERNAH melakukan suatu KESALAHAN adalah orang yang TIDAK PERNAH MELAKUKAN suatu apa pun..!!
475.   Kita DILAHIRKAN dengan OTAK yang ada didalam TENGKORAK kepala kita...
Sehingga kita tidak akan peduli SEMISKIN apapun kita..kita TETAPLAH KAYA...
Karena TIDAK AKAN PERNAH ada seorangpun yang dapat MENCURI OTAK KITA..PIKIRAN KITA..AKAL KITA..dan semua IDEA KITA...
Dan semua yang anda PIKIRKAN dalam OTAK anda itu adalah jauh lebih BERHARGA daripada EMAS dan BERLIAN..!!
476.   DATANG...sejak kapan..??
PERGI...mulai kapan..??
Itulah PERJALANAN kita sebagai MAHLUK CIPTAAN TUHAN..yang memang tidak bisa kita PREDIKSI sebelumnya...
Oleh karena itu..LAKUKANLAH segala sesuatu untuk MENYENANGKAN orang2 terdekat kita dan orang2  disekitar kita...
Karena kita hanyalah MANUSIA BIASA yang telah DITAKDIRKAN untuk DATANG dan PERGI...
477.   KEGAGALAN2 di MASA LALU anda merupakan PELAJARAN dan PENGALAMAN yang sangat BERHARGA yang akhirnya berbuah KESUKSESAN..Anda BELAJAR banyak dari KEGAGALAN anda..Anda akan menjadi LEBIH PINTAR dan LEBIH KUAT karena anda PERNAH MENGALAMI KEGAGALAN..!!
478.   Jangan pernah TAKUT dengan apa yang TIDAK BISA ANDA LAKUKAN..tapi TAKUTLAH dengan APA YANG BISA ANDA LAKUKAN..namun TIDAK ANDA LAKUKAN..!!
479.   KERAGUAN akan TERHAPUS jika kita YAKIN..bahwa KITA PASTI BISA...!!!
480.   BERTEMPUR dan MENAKLUKAN musuh dalam PEPERANGAN bukanlah KEHEBATAN paling tinggi..KEHEBATAN TERTINGGI terjadi ketika Anda mampu MENGHENTIKAN musuh TANPA adanya sebuah PERTEMPURAN...
481.   Makan nasi TANPA lauk pauk terasa HAMBAR..Begitu juga dengan KEHIDUPAN..Jika hidup BERJALAN tanpa ada MASALAH dan tanpa ada RINTANGAN sedikit pun..Terasa TIDAK BERKESAN untuk di INGAT walaupun itu begitu sakit...
482.   KEGAGALAN itu akan menjadi sebuah KESUKSESAN apabila kita mau BELAJAR dari kegagalan tersebut..namun jika kita TIDAK MAU BELAJAR dari PENGALAMAN ( kegagalan ) maka kegagalan itu hanya akan BERARTI kegagalan saja..!!
483.   KEHIDUPAN yang LUAR BIASA adalah bersikap SEDERHANA ditengah KEMEWAHAN..BERIMAN ditengah COBAAN..BERBAGI ditengah KEKURANGAN..dan KUAT sekalipun LEMAH...
484.   Sebuah PENSIL akan selalu MENINGGALKAN tanda / goresan jika DIGORESKAN...
Seperti juga dengan anda..Anda harus SADAR jika apa-pun yang anda PERBUAT dalam KEHIDUPAN ini pasti akan MENINGGALKAN KESAN..Oleh sebab itu selalu-lah BERHATI-HATI dan SADARLAH dengan semua TINDAKAN2 anda...
485.   PENGALAMAN memberitahu anda apa yang harus anda LAKUKAN..KEYAKINAN memungkinkan anda untuk MELAKUKANNYA..!!
486.   HIDUP adalah RINTANGAN yang harus DIHADAPI..PERJUANGAN yang harus DIMENANGKAN..RAHASIA yang harus DIJAGA..MISTERI yang harus DIGALI..dan ANUGERAH yang harus DIPERGUNAKAN dan DISYUKURI..
487.   Sudah SIAPKAH kita MENGHADAPI kehidupan ini ..??
488.   Hidup bukanlah tentang BAGAIMANA kita MENEMUKAN dan MENIKMATI diri kita sendiri..Hidup adalah tentang BAGAIMANA kita MEMBENTUK diri kita sendiri..Karena HIDUP ADALAH PILIHAN..BAIK / BURUK..BENAR / SALAH adalah PILIHAN kita sendiri..bukan orang lain..!!
489.   Jadikanlah HIDUP anda seperti POHON yang berakar IMAN..berbatang KASIH..bercabang PENGHARAPAN..beranting KETAATAN..berdaun KESABARAN..dan berbunga KETULUSAN..maka POHON tersebut akan MENGHASILKAN buah KEDAMAIAN dan KESUKSESAN...
490.   PELUANG EMAS dalam hidup anda adalah KESEMPATAN berbuat baik..sekalipun perbuatan baik SEKECIL apapun..AMBIL-lah..LAKUKAN-lah...Jika perbuatan baik sekecil itu anda TIDAK BISA anda lakukan..Mana mungkin anda bisa melakukan PERBUATAN BAIK yang LEBIH BESAR..?
491.   Seorang JENDRAL SEJATI tidak akan pernah mengenal kata AKHIR dalam setiap PERJUANGANNYA..ia TIDAK MEMERLUKAN gemuruh tepuk tangan..ia TIDAK AKAN LEMAH karena suatu cacian dan makian..dan ia TIDAK BANGGA akan suatu penghargaan..
492.   “Mulut-mu adalah harimau-mu” maka dari itu..BERTUTUR-KATA-lah yang BAIK atau lebih baik DIAM...!!! 
493.   Orang BODOH mengatakan apa yang IA TIDAK TAHU..
Orang PINTAR mengatakan apa yang IA TAHU..
Sedangkan orang BIJAK mengetahui apa yang IA KATAKAN...
494.   Hidup kita HARI INI ditentukan oleh PIKIRAN kita KEMARIN..hidup kita BESOK ditentukan oleh PIKIRAN kita HARI INI..KESUKSESAN kita didunia ditentukan oleh PIKIRAN KITA yang kemudian harus kita LAKSANAKAN..THINK and DO IT..!!
495.   Hidup menjadi TUA itu sudah PASTI..namun menjadi DEWASA itu adalah suatu PILIHAN..!! Marilah kita bersikap, bertindak, berpikir dan memandang segala hal SECARA DEWASA...
496.   Teruslah BERUSAHA MENCAPAI apapun yang ingin Anda CAPAI..memang SAKIT dan PEDIH..memang LELAH dan MENYEDIHKAN..namun apabila Anda sudah sampai di PUNCAK-nya..semua PENGORBANAN itu pasti akan TERBAYARKAN..!!
497.   Banyak orang yang mengatakan " MASA LALU yang MENYEDIHKAN dan TIDAK MENYENANGKAN..tidak untuk DIKENANG, DIINGAT, dan DITANGISI serta DISESALI"
Jika kita berpikir lagi secara BIJAKSANA..MASA LALU yang MENYEDIHKAN dan TIDAK MENYENANGKAN itu sangatlah PENTING..agar bisa dijadikan sebagai PEMBELAJARAN dan PENGALAMAN bagaimana seharusnya kita BERTINDAK, BERSIKAP, dan MEMUTUSKAN LANGKAH kita di MASA KINI dan MASA DEPAN...
498.   DUNIA ini adalah sebuah PERMAINAN..Dimana dalam permainan tentu akan ada yang KALAH dan MENANG.. akan ada yang BERHASIL dan GAGAL..akan selalu ada JALAN dan RINTANGAN / HAMBATAN..Jika kita selama masih ada NAFAS dan tidak mudah MENYERAH oleh SULITNYA PERMAINAN..kita akan KELUAR sebagai PEMENANG..!!
499.   Kita DILAHIRKAN dengan 2 MATA, 2 TELINGA namun kita hanya diberi 1 buah MULUT...
Karena MULUT adalah SENJATA yang paling BERBAHAYA..Mulut bisa MENGHINA..MENYAKITI bahkan bisa MEMBUNUH..dan masih banyak hal lainnya yang TIDAK MENYENANGKAN...
Maka ingatlah selalu..BERBICARALAH sesedikit mungkin namun LIHATLAH dan DENGARKANLAH sebanyak-banyaknya..!!
500.            Setiap PAGI adalah hari yang BARU yang penuh dengan TANTANGAN dan berbagai KESEMPATAN..namun dengan SENYUMAN, RASA OPTIMIS, KERJA KERAS dan DOA..marilah kita MANTAPKAN TEKAD untuk MENCIPTAKAN sesuatu yang LUAR BIASA..!!

Dari berbagai sumber
By : Handy Zhou

Tidak ada komentar:

Posting Komentar